Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Museum negri jambi / Siginjai wisata sejarah | Wisata jambi

Museum negri jambi / Siginjai wisata sejarah | Wisata jambi
Museum negri jambi adalah museum yang paling besar diprovinsi jambi.
museum ini merupakan museum bersejarah dijambi yang patut kita kunjungi.
terletak di jl. urup sumoharjo no. 1 jambi.
dengan berkunjung kesini kita dapat melihat bermacam-macam koleksi.
awalnya museum negri jambi ini bernama museum provinsi jambi kemudian berubah menjadi museum negri jambi dan sekarang berubah lagi menjadi museum siginjai.
berdasarkan ketetapan gubernur no 26 tahun 2012 lalu.
museum siginjay nama ini diambil dari sebuah keris yang sangat melegenda dan terkenal dijambi keris siginjai ini adalah keris kuat dan ada budaya jambi. diharapkan dengan berubah atau digantinya nama museum ini menjadi nama yang dikenal dan melegenda mampu memperkenalkan museum jambi kepada masyarakat luas dan berkunjung kemuseum yang bersejarah ini.
para wisatawan sangat banyak berkunjung ke museum ini. tampaknya para wisatawan menjadikan museum ini sebagai objek wisata yang patut mereka kunjungi.

untuk anda yang ingin kemuseum ini anda dapat mengunjungi jambi dan alamat diatas.


jadwal buka museum ini senen-kamis jam 8.00-15.00 jumat 7.15-11.00 dan sabtu minggu tutup anda bisa datang dari hari senen sampai hari kamis. museum ini juga tutup pada hari-hari pahlawan atau tgl merah.

untuk biaya masuk kemuseum negri jambi /museum siginjay ini untuk dewasa 3 ribu rupiah, untuk anak-anak 1 ribu rupiah.

corak bangunan museum ini seperti rumah kajang lako yaitu rumah adat jambi.

fungsi dan sarana museum siginjai ini , pengumpulan, pengawetan, perawatan, perpustakaan, ruang pameran tetap, ruang pameran temporer, ruang auditorium, perpustakaan, laboratorium dan toilet.

mesuem negri jambi ini memiliki setidaknya 2.855 buah koleksi benda-benda melegenda yang sangat bersejarah seperti geologi: bebatuan, mineral, fosil, pembentukan dari alam. naskah-naskah kuno dll.

museum ini sangat cocok untu para remaja untuk menambah pengetahuan tentang sejarah..

anda harus coba wisata sejarah museum ini.

Posting Komentar untuk "Museum negri jambi / Siginjai wisata sejarah | Wisata jambi"